Langsung ke konten utama

Postingan

Pengertian dan jenis-jenis Control Panel Hosting Control panel hosting memegang peranan penting dalam pengelolaan web. Bagi webmaster, mungkin setiap hari mengakses control panel ini, baik untuk mengelola website milik klien, Pengertian Control Panel Hosting adalah sebuah aplikasi yang dapat dijalankan melalui browser, yang berfungsi untuk mengatur hosting, seperti membuat atau mengelola database, menginstal website, membuat email, membuat sub domain atau add on domain, dan banyak fungsi lainnya. Menurut pengertian dari wikipedia: Control panel hosting adalah antarmuka berbasis web yang disediakan oleh layanan web hosting yang memungkinkan pengguna untuk mengelola server dan layanan host mereka. Jenis-Jenis Control Panel Hosting Control panel hosting yang tersedia saat ini sangat beragam, diantaranya ialah: cPanel:Pada umumnya,cPanel merupakan web hosting Linux yang menyertakan instalasi cPanel. Meskipun ada kelebihan dan kekurangannya, cPanel merupakan pil
Postingan terbaru

Cara Menginstall Debian 8

Assalamualaikum wr.wb Hallo teman teman semua kali ini saya akan memberitahukan cara menginstall debian 8 Bab 1 : Instalasi Awal Linux Debian 8.8 1. Tulis nama pada Debian 8 <nama> misalnya                   Debian 8 adella lalu klik next/lanjut  2. Setelah itu klik lanjut dan buat hingga 5x sampai          debian 8 pada virtual box di buat 3. Lalu setelah itu semua selesai, pastikan lah bahwa debian 8 iso. Sudah di pilih lalu klik mulai 4. Pilih Install lalu Enter untuk memulai instalasi 5. Kemudian, PILIH BAHASA di sini kita akan   menggunakan bahasa inggris (ENGLISH) lalu  tekan  enter 6. "PEMILIHAN LOKASI" pada langkah ini, kalian            bisa memilih lokasi yang paling bawah pilih lah            " OTHER" kemudian tekan enter 7.   Pilihlah "ASIA".  lalu tekan enter 8 . Kemudian pilihlah "INDONESIA" lalu tekan enter 9. Pemilihan lokasi pilihla